HUJAN Karya : Beni Purna I, S. Pd.
Aku terbangun
Ketika sore ini hujan kembali turun
Aku tersadar
Bahwa sekarang cinta kita telah pudar
Ketika sore ini hujan kembali turun
Aku tersadar
Bahwa sekarang cinta kita telah pudar
Hari demi hari
Selalu ku lewati sendiri
Tanpa kasihmu yang menemaniku
Selalu ku lewati sendiri
Tanpa kasihmu yang menemaniku
Tanpa kau di sisiku
Di kala hujan
Ku selalu punya kenangan
Di kala sepi
Kau selalu menemani
Kini semua hilang
Tak ada lagi kasih sayang Apakah kini kau membenciku
Di kala hujan
Ku selalu punya kenangan
Di kala sepi
Kau selalu menemani
Kini semua hilang
Tak ada lagi kasih sayang Apakah kini kau membenciku
Ku tak pernah sedikitpun membencimu
Hujan...
Hapuskanlah rasa perih ini
Hapuskanlah rasa sakit ini
Dan janganlah kau ingatkanku padanya
Hujan...
Hapuskanlah rasa perih ini
Hapuskanlah rasa sakit ini
Dan janganlah kau ingatkanku padanya
No comments:
Post a Comment